Ribuan Pelajar Datangi Markas Kodim 0811/Tuban Dalam Rangka Mengikuti Lomba PBB Memperingati HUT Ke-79 TNI

    Ribuan Pelajar Datangi Markas Kodim 0811/Tuban Dalam Rangka Mengikuti Lomba PBB Memperingati HUT Ke-79 TNI

    TUBAN, – Komandan Kodim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto, S.Sos., M.I.P.,  Membuka Kegiatan Pembukaan Lomba PBB SLTA/SLTP Sederajat Di Wilayah Kodim 0811/Tuban Dalam Rangka Memperingati Hari Ulang Tahun TNI Ke-79 Tahun 2024, Bertempat Di Makodim 0811/Tuban Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo Kelurahan Sidorejo Kecamatan Tuban Kabupaten Tuban. Sabtu, (28/09/2024).

    Dalam sambutannya Dandim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto, S.Sos., M.I.P., menyampaikan ucapan terimakasih dan selamat datang di Kodim 0811/Tuban  kepada seluruh peserta lomba PBB dalam rangka memperingati HUT TNI ke 79 Tahun 2024, lomba Peraturan Baris Berbaris ini diselenggarakan dalam upaya menggugah motivasi, sikap dan kekompakkan peserta. karena dalam lomba yang dinilai gerakan, sikap dan kekompakkan.

    “Saya harapkan kegiatan ini dapat menciptakan generasi penerus yang memiliki karakter yang baik, disiplin tinggi dan patriotisme yang kuat”, Harap Dandim.

    Lanjutnya, Saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada panitia dan seluruh pihak terkait, atas dukungan, serta partisipasi yang diberikan, sehingga perlombaan PBB ini dapat diselenggarakan dengan baik dan lancer tanpa suatu kendala apapun.

    “Kepada seluruh panitia dan dewan juri kami berharap dapat melaksanakan tugasnya dengan penuh kesungguhan, adil, jujur dan bertanggung jawab serta mengutamakan faktor keselamatan dan keamanan, personel”, Harap Dandim Letkol Inf Dicky Purwanto.

    Bahwa kegiatan Pembukaan Perlombaan PBB SLTA/SLTP Sederajat di wilayah Kodim 0811/Tuban dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun TNI ke-79 tahun 2024 dengan tujuan untuk menggugah motivasi, sikap dan kekompakkan peserta. karena dalam lomba yang dinilai gerakan, sikap dan kekompakkan, dapat menciptakan generasi penerus yang memiliki karakter yang baik, disiplin tinggi dan patriotisme yang kuat. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Untuk Meningkatkan Hubungan Yang Erat Dan...

    Artikel Berikutnya

    Ini Dia, Daftar Juara Lomba PBB Tingkat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Rayakan HUT TNI Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti TNI Di Lingkungan Makam Waliyullah Maulana Ibrahim Asmoro Qondi
    Karya Bakti TNI Satkowil Semester II Tahun 2024 Kodim 0811/Tuban Di Desa Tasikmadu
    Danramil 0811/04 Merakurak Gelar Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Angka Stunting
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    Karya Bakti TNI Satkowil Semester II Tahun 2024 Kodim 0811/Tuban Di Desa Tasikmadu
    Langkah Dan Upaya Kodim 0811/Tuban Untuk Cegah Prajurit TNI, PNS, Dan KBT Agar Tidak Terlibat Judi Online
    Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Wujud Nyata Kepedulian TNI, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti Di Wilayah Binaan
    Rayakan HUT TNI Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti TNI Di Lingkungan Makam Waliyullah Maulana Ibrahim Asmoro Qondi
    Semarak HUT Ke-79 TNI, Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Bersama Warga Kerja Bakti Membersihkan Tempat Pemakaman Umum
    Koramil 0811/09 Jatirogo Pimpin 7 Perguruan Silat Gerebek Mapolsek Jatirogo Tuban
    Langkah Dan Upaya Kodim 0811/Tuban Untuk Cegah Prajurit TNI, PNS, Dan KBT Agar Tidak Terlibat Judi Online
    KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya Ajak Masyarakat Pesisir Bersihkan Pantai Di Wilayah Koramil 0811/12 Bancar

    Ikuti Kami